Sejauh ini 2016 adalah tahun terpanas, namun jaraknya "sangat dekat" dengan 2020.
Tentu saja, ini bukan kejutan.
"Kita membuat kacau keseimbangan energi planet ini," kata Prof Chris Rapley dari University College London (UCL).
Tahun demi tahun, khalayak Bumi memecahkan rekor suhu tertinggi, kata ilmuwan bidang iklim itu.
"Ini adalah pesan peringatan dari Bumi. Abaikan, dan kita akan menanggung bahayanya."