5 Aplikasi Android Launcher Terbaik Ini Mengubah Cara Anda Berinteraksi

Selasa, 27 Oktober 2020 | 08:30 WIB
5 Aplikasi Android Launcher Terbaik Ini Mengubah Cara Anda Berinteraksi
Indistractable Launcher. [Google play store]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Semakin sering pengguna menggunakan aplikasi tertentu maka semakin besar judul atau nama aplikasi tersebut, sehingga pengguna dapat dengan mudah melihat aplikasi mana yang paling pengguna andalkan.

Pengguna dapat mengunduh, menyesuaikan, dan menggunakan aplikasi ini secara gratis di Google Play Store, tetapi pembayaran dalam aplikasi membuat pengguna dapat mengatur pola latar belakang dan lebih mengontrol aturan bagaimana label teks ditampilkan.

5. Niagara Launcher

Niagara Launcher memiliki cara kerja yang memungkinkan pengguna memisahkan aplikasi terpenting dari aplikasi yang kurang penting.

Pengguna dapat memilih maksimal hanya delapan aplikasi untuk layar beranda, sementara sisanya disembunyikan dalam menu sisi bergulir dalam bentuk huruf abjad yang estetik.

Niagara Launcher. [Google play store]
Niagara Launcher. [Google play store]

Dengan beberapa widget keren dan opsi desain, Niagara Launcher benar-benar dapat mengubah cara pengguna menggunakan ponsel, meskipun banyak fitur terbaik dari perangkat lunak memerlukan peningkatan berbayar. Aplikasi ini dapat diunduh secara gratis di Google Play Store.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI