Pasar HP Global Melonjak 20 Persen, Samsung Masih Memimpin

Jum'at, 04 Desember 2020 | 08:00 WIB
Pasar HP Global Melonjak 20 Persen, Samsung Masih Memimpin
Logo Samsung. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

TrendForce memperkirakan produksi Apple pada kuartal keempat akan mencapai 74,1 juta unit sehingga menempati posisi pertama mengungguli Samsung di bawahnya. Mereka juga memprediksi pasar HP global bakal meningkat sebanyak 4 persen di kuartal keempat 2020 dengan produksi sekitar 350,6 juta unit.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI