Ilmuwan Temukan Fosil Hewan Tertua di Bumi

Kamis, 29 Juli 2021 | 16:12 WIB
Ilmuwan Temukan Fosil Hewan Tertua di Bumi
Fosil tertua berumur 890 juta tahun di wilayah barat Laut Kanada. [Nature.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebelumnya, tim peneliti lain juga menemukan fosil spikula yang berusia sekitar 535 juta tahun.

Meskipun spikula adalah penanda fosil paling umum untuk spons, namun banyak spons modern saat ini tidak memiliki spikula.

Lokasi penemuan fosil tertua berumur 890 juta tahun di wilayah barat Laut Kanada. [Nature.com]
Lokasi penemuan fosil tertua berumur 890 juta tahun di wilayah barat Laut Kanada. [Nature.com]

Temuan spons berusia 890 juta tahun ini yang memiliki sifat itu menandakan bahwa fosil ini adalah penemuan penting.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI