Anti Boros! 4 Tips Hemat Baterai Ponsel saat Tethering Nonstop

Kamis, 10 Maret 2022 | 12:36 WIB
Anti Boros! 4 Tips Hemat Baterai Ponsel saat Tethering Nonstop
Ilustrasi Tethering. [Freepik]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pengguna dapat menyesuaikan kecerahan layar saat mengaktifkan fitur tethering untuk menghemat baterai.

3. Nonaktifkan notifikasi

Notifikasi yang muncul akan membuat layar menyala dan hal itu akan memangkas daya baterai. Jika perlu, pengguna disarankan untuk mengaktifkan fitur Do Not Disturb.

4. Atur kunci layar

Pengguna smartphone dapat mengatur kunci layar menjadi lima hingga 10 detik untuk mati secara otomatis. Dengan begini, layar tidak perlu terlalu lama menyala.

Mengunci Layar smartphone. (developers.com)
Mengunci Layar smartphone. (developers.com)

Empat tips di atas dapat dilakukan pengguna yang ingin menghemat baterai saat mengaktifkan fitur tethering secara nonstop, terlebih saat tidak membawa pengisi daya seperti powerbank.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI