4. Filmora
Aplikasi ini sangat membantu pengguna TikTok yang ingin mengedit video menjadi lebih indah. Filmora memiliki background dan layering, menawarkan banyak fitur teks dan stiker animasi, hingga opsi berbagi secara langsung ke media sosial seperti TikTok dan Instagram. Tak hanya itu, dengan Filmora pun pengguna dapat merekam video langsung lewat aplikasi.
5. InShot
![Inshot, aplikasi penunjang membuat konten menarik. [Inshot]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/06/29/63874-inshot-aplikasi-penunjang-membuat-konten-menarik.jpg)
InShot merupakan aplikasi lainnya yang banyak digunakan untuk mengedit video TikTok. Aplikasi ini menawarkan beberapa keunggulan, di antaranya fitur pengeditan suara yang ekstensif, alat pemangkasan dan penggabungan video yang mudah digunakan, penyesuaian kecepatan video, hingga aneka filter dan efek suara.
Setelah mengetahui aplikasi edit video TikTok di Android dan iOS, kini pengguna bisa berkreasi membuat video apa pun dan membagikannya ke TikTok.