5 Hero Support Terkuat di Mobile Legends, Jangan Pandang Sebelah Mata!

Senin, 22 April 2024 | 10:12 WIB
5 Hero Support Terkuat di Mobile Legends, Jangan Pandang Sebelah Mata!
Hero Angela di Mobile Legends. [Moonton]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Rafaela

Hero Rafaela dalam skin Natal di Mobile Legends. [Moonton]
Hero Rafaela dalam skin Natal di Mobile Legends. [Moonton]

Rafaela merupakan hero lawas di Mobile Legends yang dirilis pada 2016. Ia biasa digunakan sebagai roamer.

Hero ini memiliki skill kedua yang disebut Holy Healing. Saat aktif, ini memungkinkan Rafaela memulihkan HP dirinya dan teman satu tim di dekatnya serta meningkatkan kecepatan pergerakan.

Di sisi lain, skill pamungkasnya yaitu Holy Baptism memungkinkannya untuk memberikan efek Stun kepada musuh sembari memberikan magic damage yang menyakitkan.

4. Estes

Hero Estes di Mobile Legends. [Moonton]
Hero Estes di Mobile Legends. [Moonton]

Hero Support yang sering digunakan sebagai roamer ini memiliki penyembuhan yang luar biasa.

Berkat skill Ultimate Blessing of Moon Goddess, Estes dapat mengeluarkan Moonlight Immersion yang ditingkatkan ke semua rekan satu tim yang berada di dekatnya.

Selama prosesnya, Estes akan meregenerasi HP secara terus-menerus.

5. Kaja

Baca Juga: 5 Trik Rahasia Farming Battle Point di Mobile Legends Gratis

Hero Kaja di Mobile Legends. (Moonton Games)
Hero Kaja di Mobile Legends. (Moonton Games)

Kaja pada dasarnya adalah hero Fighter yang juga berperan sebagai Support. Ia biasa ditempatkan di EXP Lane.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI