Cara Klaim Kode Redeem Mobile Legends
Ikuti langkah-langkah berikut ini untuk mendapatkan hadiah dari mengklaim kode redeem Mobile Legends terbaru:
- Buka aplikasi game Mobile Legends dari perangkat Anda.
- Buka profil dengan mengetuk ikon yang ada di pojok kiri atas layar.
- Pilih menu pengaturan yang biasanya ditandai dengan ikon roda gigi di pojok kanan atas layar.
- Temukan opsi Kode Penukaran atau Redeem Code.
- Masukkan kode redeem MLBB hari ini yang Anda temukan.
- Lalu pilih Ok atau Tukar.
- Jika berhasil, hadiah akan langsung Anda dapatkan dalam kotak masuk.
Sekarang yang Anda butuhkan adalah daftar kode redeem terbaru yang sudah dibagikan Moonton untuk apra pemain.
Daftar Kode Redeem Mobile Legends
Dirangkum Suara.com, berikut ini ada daftar kode redeem Mobile Legends yang sudah beredar di komunitas pemain bisa Anda klaim:
- HOLAMLBB
- MLBBGETAPPS
- zyyij8qwx
- b18to4q1v
- v0yeulpvr
- oojms4okc
- mtdzj9uuu4262378b
- w7mckc4baqez2378e
- ny2pzck6bsdx233zt
Selain itu, coba klaim juga dereta kode berikut ini:
- ny2pzck6bsdx233zt
- Dynamo03
- oojms4okc
- 0nc9lhok9
- MROELITE
- MLBBSPEC
- MLBBRISING
- mtdzj9uuu4262378b
- 89d2q9okb
- ghjqs4okb
- h4vbc3okb
- ck73ahokb
- ma3n8hokb
- 0nc9lhok9
![Hero Mobile Legends - Rafaela. [Moonton]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2025/05/11/69841-hero-mobile-legends-rafaela.jpg)
Ingat tidak selamanya berhasil dalam mengklaim kode redeem MLBB hari ini. Karena ada beberapa faktor yang menyebabkan kegagalan dalam mendapatkan hadiahnya.
Faktor pertama adalah kesalahan dalam memasukkan kode, bisa salah ketik atau memang kode yang Anda masukkan salah. Sedikit salah saja kode akan ditolak oleh sistem.
Selain itu juga perhatikan apakah kode redeem Mobile Legends tersebut masih aktif atau tidak. Karena jika sudah habis masa pakainya, kode tersebut juga tidak bisa digunakan lagi.
Baca Juga: Update Kode Redeem MLBB Terbaru 12 Mei 2025, Klaim Reward Menarik Hari Ini
Perhatikan juga apakah Anda sudah pernah mengklaim kode redeem MLBB hari ini atau belum. Karena setiap akun hanya bisa mengklaim sekali kode yang sama.