Realme Neo 7 SE Siap Debut dengan Baterai Jumbo 7.000 mAh, Janjikan Daya Tahan Maksimal

Kamis, 17 Juli 2025 | 16:19 WIB
Realme Neo 7 SE Siap Debut dengan Baterai Jumbo 7.000 mAh, Janjikan Daya Tahan Maksimal
Realme Neo 7 SE. (Realme)

Perangkat anyar Realme ini juga dibekali dengan kamera utama 50 MP Sony IMX766 yang sudah dilengkapi OIS, sehingga hasil foto tetap stabil dan tajam meski dalam kondisi bergerak.

Selain itu, tersedia juga kamera ultrawide 8 MP untuk menangkap pemandangan lebih luas dan kamera depan 32 MP yang jernih untuk kebutuhan swafoto.

Menariknya lagi, ada fitur Gaming Bokeh Mode yang memungkinkan kamu melakukan live streaming dengan efek blur profesional, membuat tampilannya lebih estetik dan fokus pada wajahmu saat bermain.

Berdasarkan bocoran, Realme Neo 7 SE akan dijual sekitar Rp 4,3 jutaan, menawarkan kombinasi spesifikasi tinggi dengan baterai besar, layar ciamik, chipset kencang dan harga kompetitif.

Produk ini menandai strategi baru Realme dalam memisahkan lini GT di kelas flagship dan Neo untuk kelas mid range, sekaligus menarget pengguna muda dan gamer.

Dengan kombinasi baterai besar 7000 mAh, layar AMOLED 120 Hz, dan chipset Dimensity 8400 Max, Realme Neo 7 SE tampil sebagai opsi menarik di segmen mid range.

Sudah banyak bocoran yang beredar, belum diketahui kapan Realme akan memboyong Realme Neo 7 SE ke pasar Indonesia.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI