7 Rekomendasi HP Infinix dengan NFC, Harga Murah Mulai Rp1 Jutaan

Jum'at, 18 Juli 2025 | 12:44 WIB
7 Rekomendasi HP Infinix dengan NFC, Harga Murah Mulai Rp1 Jutaan
Rekomendasi HP Infinix dengan NFC (Erafone)

Suara.com - Fitur Near Field Communication (NFC) pada smartphone rasa-rasanya sudah menjadi kebutuhan masyarakat.

NFC memungkinkan orang untuk bertransaksi dengan mudah, termasuk mengisi saldo e-money untuk membayar tol dan transportasi umum.

Awalnya, fitur NFC sering kali identik hanya dimiliki HP kelas menengah ke atas. Namun, Infinix berhasil menyematkan teknologi ini pada jajaran ponsel pintar mereka, bahkan di segmen harga paling terjangkau.

Langkah ini membuka akses bagi lebih banyak orang untuk menikmati kemudahan transaksi digital.

Bagi Anda yang mencari ponsel baru dengan fitur NFC tanpa membuat kantong jebol, berikut 7 rekomendasi HP Infinix dengan NFC mulai dari harga Rp1 jutaan, dikutip dari Erafone.

1. Infinix Hot 50

Infinix Hot 50 (Erafone)
Infinix Hot 50 (Erafone)

Harga: Rp1.799.000

Ukuran layar: 6.7 inci, IPS LCD, 720 x 1600 piksel, 120Hz
Memori: RAM 6 GB, ROM 256 GB
Sistem operasi: Android 14, XOS 14.5
CPU: Mediatek Dimensity 6300 (6 nm), Octa-core (2x2.4 GHz Cortex-A76 & 6x2.0 GHz Cortex-A55)
GPU: Mali-G57 MC2
Kamera: 48 MP f/1.8 1/2.0' 0.8µm,AF (wide), 2 MP f/2.4 (depth), Auxiliary Lens; depan 8 MP f/2.0 1/4.0' (wide)
SIM: Dual SIM (Nano-SIM)
Baterai: Li-Po 5000 mAh, non-removable

2. Infinix Hot 50i

Baca Juga: 5 HP Murah Baterai Awet Seharian Terbaik Juli 2025, Gak Takut Tiba-Tiba Lowbat!

Infinix Hot 50i (Erafone)
Infinix Hot 50i (Erafone)

Harga: Rp1.499.000

Ukuran layar: 6.7 inci, IPS LCD, 720 x 1600 piksel, 120Hz
Memori: RAM 6 GB, ROM 128 GB
Sistem operasi: Android 14, XOS 14.5
CPU: Mediatek Helio G81, Octa-core (2x2.0 GHz Cortex-A75 & 6x1.7 GHz Cortex-A55)
GPU: Mali-G52 MC2
Kamera: Single 48 MP, f/1.8, (wide), depan 8 MP, f/2.0, (wide)
SIM: Dual SIM (Nano-SIM)
Baterai: 5000 mAh, 18W wired Reverse wired Bypass charging

3. Infinix Hot 50 Pro+

Infinix Hot 50 Pro+ (Erafone)
Infinix Hot 50 Pro+ (Erafone)

Harga: Rp2.599.000

Ukuran layar: 6.78 inci, AMOLED, 2436 x 1080 pixel, 120Hz
Memori: RAM 8GB, ROM 256GB
Sistem operasi: Android 14, XOS 14.5
CPU: Mediatek Helio G100 (6 nm), Octa-core (2x2.2 GHz Cortex-A76 & 6x2.0 GHz Cortex-A55)
GPU: Mali-G57 MC2
Kamera: Rear 50 MP, f/1.6, 27mm (wide), 1/2.8', AF 2 MP, f/2.4, (depth) 3rd unspecified camera Quad-LED flash, HDR, panorama 1440p@30fps, 1080p@30/60fps, front 8 MP, f/2.0, (wide), 1/4.0' LED flash
Baterai: 5000 mAh, non-removable 33W wired, 50% in 27 min (advertised)

4. Infinix Note 40 Pro

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI