Terpopuler: Vivo Kenalkan V70 Series, Rekomendasi HP Tahan Banting untuk Ojol

Cesar Uji Tawakal Suara.Com
Selasa, 13 Januari 2026 | 18:00 WIB
Terpopuler: Vivo Kenalkan V70 Series, Rekomendasi HP Tahan Banting untuk Ojol
Vivo S50. (Vivo)

Suara.com - Dunia teknologi dan gadget terus menghadirkan pilihan menarik yang relevan dengan kebutuhan masyarakat modern.

Mulai dari smartphone murah dengan GPS akurat untuk driver online, hingga ponsel kelas menengah dengan layar AMOLED 144Hz, kamera 64 MP berfitur OIS, dan baterai jumbo.

Di tengah krisis ekonomi, hadir pula opsi HP dengan Snapdragon dan RAM 12GB di kisaran Rp3 jutaan yang menawarkan performa ngebut tanpa harus merogoh kocek terlalu dalam.

Tak hanya soal perangkat keras, kabar terbaru juga datang dari lini flagship seperti Vivo V70 Series yang siap meluncur secara global, dengan prediksi waktu masuk ke Indonesia yang sudah ditunggu banyak penggemar.

Sementara itu, di ranah hiburan digital, game simulasi TheoTown mendadak viral karena memberi pengalaman unik membangun kota dan “berperan” sebagai pejabat dengan gaya semena-mena.

Semua isu ini terangkum dalam kliping teknologi terbaru, memberikan gambaran tren gadget dan aplikasi yang sedang jadi sorotan.

1. 4 Rekomendasi HP dengan GPS Akurat dan Tahan Banting untuk Driver Online, Harga Mulai Rp1 Jutaan

Ilustrasi driver online. [Envanto]
Ilustrasi driver online. [Envanto]

Sebagai seorang driver online, baik itu ojek online (ojol) maupun taksi online, HP bukan sekadar alat komunikasi, melainkan "senjata" utama untuk mencari nafkah.

Kendala terbesar yang sering dihadapi di lapangan adalah sinyal GPS yang tidak akurat (sering jumping). Di sisi lain, diperlukan kondisi fisik HP yang rentan rusak akibat panas matahari, guncangan, atau terjatuh.

Baca Juga: Vivo V70 Series Siap Meluncur Global: Kapan Tiba ke Indonesia? Ini Prediksi Tanggalnya

Baca selengkapnya

2. 7 HP Layar AMOLED 144Hz Harga Rp3 Jutaan: Bonus Kamera 64 MP dengan OIS, Baterai Jumbo

HP AMOLED 144Hz di Bawah 3 Juta [kolase]
HP AMOLED 144Hz di Bawah 3 Juta [kolase]

Perkembangan teknologi layar smartphone kini semakin terasa, terutama lewat kehadiran refresh rate tinggi hingga 144Hz. Jika dulu fitur ini hanya bisa ditemui di HP flagship, sekarang pengguna dengan bujet terbatas pun sudah bisa menikmatinya. Refresh rate tinggi membuat tampilan layar jauh lebih halus, respons sentuhan terasa instan, serta animasi dan transisi aplikasi terlihat lebih nyaman di mata.

Keunggulan layar AMOLED 144Hz tidak hanya terasa saat bermain game, tetapi juga ketika scrolling media sosial, membaca artikel panjang, hingga multitasking harian. Gerakan visual yang mulus membantu mengurangi kelelahan mata dan meningkatkan kenyamanan penggunaan jangka panjang. Tak heran jika HP dengan spesifikasi ini semakin diburu.

Baca selengkapnya

3. 7 HP Snapdragon RAM 12GB Harga Rp3 Juta: Solusi Murah di Tengah Krisis, Kecepatan Ngebut

HP dengan chipset Snapdragon (Unsplash)
HP dengan chipset Snapdragon (Unsplash)

Krisis kenaikan harga RAM usut punya usut juga berimbas ke kenaikan harga HP.

Adapun HP dengan RAM melimpah akan mengalami kenaikan harga, sehingga para konsumen harus mempersiapkan isi dompet dengan jumlah ekstra untuk beli HP baru.

Baca selengkapnya

4. Vivo V70 Series Siap Meluncur Global: Kapan Tiba ke Indonesia? Ini Prediksi Tanggalnya

Ilustrasi Vivo S50. Vivo V70 diprediksi bakal mirip dengan Vivo S50. (Vivo)
Ilustrasi Vivo S50. Vivo V70 diprediksi bakal mirip dengan Vivo S50. (Vivo)

Vivo V70 series telah lolos sertifikasi di banyak negara termasuk Indonesia. HP midrange Vivo tersebut diyakini kuat meluncur pada kuartal pertama 2026.

Laporan anyar dari Smartprix berhasil mengungkap rincian tanggal perilisan Vivo V70 series.

Baca selengkapnya

5. Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena

Spesifikasi TheoTown. (Steam)
Spesifikasi TheoTown. (Steam)

TheoTown merupakan game viral yang sedang menjadi perbincangan akhir-akhir ini. Kabar menarik, spesifikasi TheoTown tak membutuhkan RAM besar.

TheoTown sebenarnya merupakan game simulasi bangun kota mirip SimCity.

Baca selengkapnya

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI