5 HP Oppo Kamera Bening di Bawah Rp1,5 Juta: Hasil Jepretan Oke, Baterai Awet

Husna Rahmayunita Suara.Com
Selasa, 20 Januari 2026 | 16:00 WIB
5 HP Oppo Kamera Bening di Bawah Rp1,5 Juta: Hasil Jepretan Oke, Baterai Awet
Ilustrasi HP kamera bening. HP Oppo A38. [Dokumen Oppo Indonesia]
Baca 10 detik
    • Tersedia lima pilihan HP Oppo kamera jernih harga di bawah Rp1,5 juta.
    • Oppo A38 unggul dengan sensor 50MP dan fitur AI canggih untuk foto dan video.
    • Seri A3x dan A5i menawarkan ketangguhan desain serta optimalisasi konten instan.
Oppo A5i Pro 5G. [Oppo Indonesia]
Oppo A5i Pro 5G. [Oppo Indonesia]

HP Oppo A5i ini mengusung desain modern yang dipadukan dengan modul kamera yang fungsional. Kamera utama 8MP didukung fitur AI Scene Enhancement.

Fitur tersebut berfungsi mengenali objek yang difoto secara otomatis lalu mengoptimalkan saturasi dan kontrasnya secara instan. Hasilnya foto langsung siap diunggah ke media sosial tanpa perlu banyak diedit.

Spesifikasi

- Display: 6.67 inci, 1604 x 720 pixels, LCD, 90Hz
- Memori: RAM 4 GB, ROM 64 GB
- OS: Android 14
- CPU: Qualcomm® Snapdragon® 6s 4G Gen 1
- GPU: Adreno 610
- Kamera: 8MP f/2 FOV 78°, Depan: 5MP f/2.2
- Baterai: 5100 mAh
- Harga: Rp1.399.000.

4. Oppo A17k

Oppo A17k. [Oppo]
Oppo A17k. [Oppo]

Kamera Oppo A17k dengan konfigurasi 8MP (f/2.0) dan 5MP konsisten dalam menghasilkan warna kulit (skin tone) yang cerah dan bersih.

Bagi yang sering melakukan panggilan video atau selfie di bawah cahaya matahari, kamera depan ponsel ini memberikan hasil yang cukup memuaskan di kelasnya.

Spesifikasi

- Display: 6.56 inci, 1612 x 720 pixels, IPS LCD, 480 nits (typ), 600 nits (HBM)
- Memori: RAM 3 GB, ROM 64 GB, up to 256GB Micro SD, dual SIM
- OS: Android 12, ColorOS 12.1
- CPU: MediaTek MT6765 Helio G35 (12 nm), Octa-core
- GPU: PowerVR GE8320
- Kamera: 8 MP, f/2.0, (wide), AF, depan 5 MP, f/2.2, (wide)
- Baterai: 5000 mAh
- Harga: Rp1.499.000

Baca Juga: Daftar Harga HP OPPO Januari 2026, dari yang Rp1 Jutaan hingga Flagship Terbaru

5. Oppo A18 

Spesifikasi dan harga Oppo A18 di Indonesia. [Oppo Indonesia]
Spesifikasi dan harga Oppo A18 di Indonesia. [Oppo Indonesia]

Oppo A18 menawarkan keseimbangan antara kapasitas penyimpanan yang lega dan kualitas visual mulus. Dengan memori 128 GB, ruang penyimpana lega untuk ribuan foto. Dari spek kamera, HP ini dibekali kamera belakang MP + 2MP Mono dan kamera depan 5MP.

Keunggulannya terletak pada fitur Portrait Mode yang cukup akurat dalam memisahkan subjek dengan latar belakang. Warna yang dihasilkan cenderung vibrant namun tidak berlebihan.

Spesifikasi

- Display: 6.56 inci, 720 x 1612 pixels, IPS LCD, 90Hz, 720 nits (peak)
- Memori: RAM 4 GB, ROM 128 GB, MicroSD slot, dual SIM
- OS: Android 13, ColorOS 13.1
- CPU: Mediatek MT6769 Helio G85 (12nm) Octa-core
- GPU: Mali-G52 MC2
- Kamera belakang: Dual 8 MP, f/2.0, (wide), AF; 2 MP, f/2.4, (depth)
- Kamera depan: 5 MP, f/2.2, (wide)
- Baterai: 5000 mAh.

Harga Rp1.499.000

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI