Suara.com - Jelang lahiran Aurel Hermansyah pada akhir Februari 2022, Atta Halilintar menyewa 1 lantai RSU Bunda Jakarta.
Dalam unggahan yang dibagikan, tampak Atta Halilintar mengajak Aurel Hermansyah tur berkeliling kamar persalinan yang hendak disewa. "Luas banget ya, kayak hotel," ujar Atta Halilintar dilansir dari YouTube AH.
Alasan Atta Halilintar menyewa 1 lantai ini adalah karena ingin keluarga besar turut hadir selama persalinan Aurel Hermansyah. Selengkapnya dalam video ini.
Video Editor: Bayu Yunianto