Jalani Visum Lanjutan, Lolly Berusaha Buktikan Dugaan Kehamilan dan Aborsi

Selasa, 01 Oktober 2024 | 17:00 WIB
Nikita Mirzani dan Lolly. (Instagram)

Suara.com -  Putri Nikita Mirzani, Laura Meizani Mawardi alias Lolly sudah melakukan visum lanjutan di Rumah Sakit Dr. Cipto Mangunkusumo (RSCM), Jakarta Pusat.

Visum lanjutan ini dilakukan guna membuktikan apakah remaja 17 tahun tersebut benar pernah hamil dan melakukan aborsi seperti yang dituduhkan Nikita Mirzani.

PLH Kasi Humas Polres Jakarta Selatan, AKP Nurma Dewi mengatakan, Lolly tidak sendiri menjalani visum, melainkan didampingi kuasa hukumnya dan UPT PPPA.

"Hari ini update terbaru untuk putri dari NM diminta dokter RSCM kembali visum lanjutan. Hari ini sudah dilakukan visum lanjutan untuk putri dari NM. Di RSCM," kata Nurma, Senin (30/9/2024).

Visum tambahan ini sendiri merupakan permintaan dari pihak rumah sakit lantaran merasa pemeriksaan serupa sebelumnya belum cukup ditemukan hasil.

"Kemarin sudah keluar visum sementara. Untuk mengobservasi dan buat kesimpulan harus diambil lebih banyak dari buktinya terutama di RSCM," ujar Nurma Dewi.

"Oleh karena itu dari pihak rumah sakit meminta untuk visum lanjutan. Hari ini dilakukan oleh dokter terutama dari ahlinya," sambungnya.

Video Editor: Yulita Futty

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI