Dukung Digitalisasi UMKM, Surge Bangun Data Center di Beberapa Stasiun Kereta Api

Kamis, 01 Juli 2021 | 13:54 WIB
Dukung Digitalisasi UMKM, Surge Bangun Data Center di Beberapa Stasiun Kereta Api
Ilustrasi koneksi data center. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Dengan menjadi Internet Exchange (IX) yang dilengkapi Content Delivery Network (CDN), edge data center Surge akan memudahkan pertukaran data secara lokal, maupun akses streaming ke aplikasi media dan hiburan yang stabil dengan experience yang jauh lebih baik, tanpa banyak buffering atau lagging dan tentunya harga yang terjangkau," kata Hermansjah.

Dalam kesempatan yang sama, Direktur Pengembangan Bisnis Surge Martha Rebecca menambahkan sebaran stasiun dan gudang KUD di seluruh pelosok Pulau Jawa ini tidak hanya mengakomodir potensi konektivitas kota besar atau kawasan industri seperti Jakarta dan Cikarang saja.

"Akan tetapi juga berbagai pihak di kota kecil seperti pemerintah daerah, Internet Service Provider lokal, startup asal daerah, kantor anak cabang perusahaan, UMKM retail online, software house hingga game developer lokal, untuk bersama-sama memanfaatkan jaringan dan infrastruktur yang Surge bangun," pungkas Martha.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI