![Foto konfirmasi Sergio Farias jadi pelatih baru Persija Jakarta. [Laman resmi Persija Jakarta]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/01/12/71202-sergio-farias-persija-jakarta.jpg)
Persija Jakarta resmi menunjuk pelatih baru untuk mengarungi Liga 1 2020. Dia adalah juru taktik asal Brasil, Sergio Farias yang resmi diperkenalkan, Minggu (12/1/2020) malam WIB.
Farias dikontrak selama satu musim ke depan oleh manajemen Persija Jakarta.