Bagas Kaffa Sebut Timnas Indonesia U-19 Siap Uji Coba dan 4 Berita Terkini

Reky Kalumata Suara.Com
Selasa, 01 September 2020 | 20:12 WIB
Bagas Kaffa Sebut Timnas Indonesia U-19 Siap Uji Coba dan 4 Berita Terkini
Pemain Timnas Indonesia U-19, Bagas Kaffa, saat menjalani TC di Kroasia (dok. PSSI).

4. TC di Kroasia, Timnas Indonesia U-19 dapat Sambutan Marko Simic

Penyerang Persija Jakarta asal Kroasia, Marko Simic. [dok. Persija Jakarta]
Penyerang Persija Jakarta asal Kroasia, Marko Simic. [dok. Persija Jakarta]

Timnas Indonesia U-19 sudah berada di Kroasia sejak Minggu (30/8/2020) lalu untuk menjalani training camp (TC). Penyerang Persija Jakarta, Marko Simic yang memang berasal dari Kroasia, pun turut mengomentari kedatangan skuat Garuda Nusantara --julukan Timnas Indonesia U-19-- di negaranya tersebut.

Simic mengatakan Kroasia memang cocok dijadikan lokasi pemusatan latihan. Selain beberapa fasilitas yang mendukung, cuaca di Kroasia tidak jauh berbeda dengan Uzbekistan, tempat pelaksanaan Piala Asia U-19 2020.

Baca selengkapnya

5. Barcelona dan Juventus Sepakat, Tak Lama Lagi Luis Suarez Merapat ke Turin

Penyerang Barcelona, Luis Suarez merayakan golnya ke gawang Liverpool dalam laga leg pertama semifinal Liga Champions 2018/2019 di Camp Nou, Kamis (2/5/2019) dini hari WIB. [Josep LAGO/ AFP]
Penyerang Barcelona, Luis Suarez merayakan golnya ke gawang Liverpool dalam laga leg pertama semifinal Liga Champions 2018/2019 di Camp Nou, Kamis (2/5/2019) dini hari WIB. [Josep LAGO/ AFP]

Dengan kepindahan Gonzalo Higuain, Juventus sedang mencari striker baru. Diperkirakan, klub berjuluk Si Nyonya Tua akan mendekati bomber Barcelona, Luis Suarez.

Sebagaimana diketahui pemain tim nasional Uruguay itu sudah dianggap surplus oleh pelatih baru Barcelona Ronald Koeman. Pihak Barcelona sendiri saat ini tengah mencari klub yang mau menerima pemain buangan mereka, termasuk Luis Suarez.

Baca selengkapnya

Baca Juga: Timnas Indonesia U-19 Mulai Latihan Taktik di Kroasia

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI