Hasil Playoff Liga Champions: Ini 3 Tim Terakhir yang Lolos ke Fase Grup

Rully Fauzi Suara.Com
Kamis, 01 Oktober 2020 | 08:15 WIB
Hasil Playoff Liga Champions: Ini 3 Tim Terakhir yang Lolos ke Fase Grup
Bola resmi Liga Champions. [JAVIER SORIANO / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Gol Patson Daka sempat dibalas oleh Eden Karzev untuk Maccabi. Namun, eksekusi penalti Dominik Szboszlai dan gol kedua Daka memuluskan langkah RB Salzburg ke fase grup Liga Champions.

Musim lalu RB Salzburg juga tampil di fase grup, namun hanya berakhir menjadi peringkat ketiga Grup E sebelum terlempar ke Liga Europa.

Sebagai catatan, PAOK, Slavia Praha dan Maccabi Tel-Aviv mendapatkan tiket ke fase grup Liga Europa musim ini bersama tiga tim lain yang juga kalah di playoff Liga Champions 2020/2021, yakni Omonia Nicoisia (Siprus), Gent (Belgia) dan Molde (Norwegia).

Hasil Liga Champions 2020/2021 (Babak playoff):

Rabu (30/9/2020) dini hari WIB

Omonia Nicosia 0-0 Olympiakos (Agregat 0-2)

Ferencvaros 0-0 Molde (Agregat 3-3)

Dynamo Kiev 3-0 Gent (Agregat 5-1)

Kamis (1/10/2020) dini hari WIB

Baca Juga: Liga Italia: Inter Milan Pesta Gol, Atalanta Permalukan Tuan Rumah Lazio

Midtjylland 4-1 Slavia Praha (Agregat 4-1)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI