Punya pengalaman bermain di berbagai tim di Eropa saat bermain dan melatih, membuat Stabile ditunjuka sebagai pelatih Argentina pada 1939. Tercatat Stabile melatih La Albiceleste selama 21 tahun.
Ini menjadikannya sebagai pelatih timnas dengan masa jabatan terpanjang dalam sejarah. Selama melatih Argentina dari 1939 hingga 1960, Stabile sukses memberikan 6 gelar Copa America.