Penyebab Diego Forlan Tinggalkan Manchester United dan 4 Berita Bola Terkini

Reky Kalumata Suara.Com
Rabu, 08 September 2021 | 20:27 WIB
Penyebab Diego Forlan Tinggalkan Manchester United dan 4 Berita Bola Terkini
Diego Forlan saat masih bermain untuk Manchester United pada 2003. [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baca selengkapnya

3. Profil Adilson Maringa, Kiper Tangguh di Bawah Mistar Gawang Arema FC

Kiper andalan Arema FC, Adilson Maringa (kanan). [ANTARA/HO-Arema FC]
Kiper andalan Arema FC, Adilson Maringa (kanan). [ANTARA/HO-Arema FC]

Kiper Arema FC, Adilson Maringa, mampu tampil solid mengawal gawang timnya saat menghadapi PSM Makassar pada laga pekan pembuka kompetisi Liga 1 2021-2022. Ketengguhan kiper berusia 31 tahun itu benar-benar mencuri perhatian. 

Dalam duel yang digelar di Stadion Pakansari, Minggu (5/9/2021) malam itu, Adilson Maringa membantu Arema FC menahan gempuran-gempuran PSM Makassar sepanjang laga.

Baca selengkapnya

4. Ditonton Cristiano Ronaldo, Wonderkid Manchester United Permalukan Fred di Sesi Latihan

Wonderkid Manchester United, Hannibal Mejbri yang permalukan Fred di sesi latihan. (Paul ELLIS / AFP)
Wonderkid Manchester United, Hannibal Mejbri yang permalukan Fred di sesi latihan. (Paul ELLIS / AFP)

Cristiano Ronaldo sudah menjalani latihan perdana bersama Manchester United. Di momen yang bersamaan, wonderkid Manchesrer United bernama Hannibal Mejbri malah mencuri perhatian dalam sesi latihan tersebut.

Setelah 12 tahun meninggalkan Manchester United, Ronaldo akhirnya kembali lagi. Pada Selasa (7/9/2021) Ronaldo akhirnya bertemu rekannya di Manchester United saat menyambangi komplek latihan Carrington.

Baca selengkapnya

Baca Juga: Manchester United Siapkan Hunian Rp 117 Miliar untuk Cristiano Ronaldo

5. Hobi Main Kasar, Ini 5 Pemain dengan Koleksi Kartu Merah Terbanyak

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI