Baru-baru ini, David Maulana dapat kesempatan berain dengan NK Pomorac. Momen itu terjadi ketika timnya menghadapi NK Cres pada Sabtu (5/3/2022).
Pada laga tersebut, David dipercaya penuh sebagai starter. Bahkan, ia juga main penuh selama 90 menit. Sayangnya NK Pomorac harus menelan kekalahan tipis 0-1 dari lawannya.