4. Witan Sulaeman
Di laga kontra Kuwait sebelumnya, Witan Sulaeman mampu membuat lini pertahanan lawan kocar-kacir dengan pergerakan tanpa bolanya yang apik, terutama di kotak 16.
Hal serupa pun diyakini akan ditunjukkannya kembali, sehingga bisa membuat Timnas Indonesia membuat sederet peluang dan bahkan mencetak gol.
5. Elkan Baggott
Seperti negara Timur Tengah lainnya, Yordania akan mengandalkan postur tubuh para pemainnya dan duel udara untuk menciptakan gol.
Timnas Indonesia tampaknya tak perlu panik. Apalagi dengan adanya Elkan Baggott yang bisa mengatasi bola-bola udara di jantung pertahanan, dan juga mencetak gol melalui Set Pieces.
Penulis: Felix Indra Jaya