Bermain di Liga 1, Kemampuan 3 Pemain Muda Ini Patut Dijajal Shin Tae-yong

Syaiful Rachman Suara.Com
Sabtu, 04 Februari 2023 | 06:05 WIB
Bermain di Liga 1, Kemampuan 3 Pemain Muda Ini Patut Dijajal Shin Tae-yong
Pelatih Shin Tae-yong sedang memimpin latihan skuad Timnas Indonesia U-19 di Lapangan A Komplek Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (26/8/2022). (Dok. PSSI).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pemain yang sempat menimba ilmu di Persib junior hingga Persis junior ini mendapat menit bermain yang cukup banyak di Liga 1 2022/23.

Althaf telah mencatatkan 14 penampilan di Liga 1 musim ini dengan menorehkan 1 gol dan 1 assist.

3. Ridho Syuhada

Pemain muda yang layak dicoba Shin Tae-yong untuk TC Timnas Indonesia U-20 selanjutnya adalah gelandang milik PSIS Semarang, Ridho Syuhada.

Pemain jebolan SSB Gasela Lamandau ini sebetulnya sudah punya potensi yang cukup apik sejak berusia muda. Sebab, dia sempat mengikuti program Garuda Select.

Di Liga 1 musim ini, Ridho sudah mencatatkan 9 penampilan dengan torehan 1 gol. Kemampuannya boleh dicoba oleh Shin Tae-yong untuk persiapan ke Piala Asia U-20 2023 mendatang.

[Penulis: Aditia Rizki]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI