Timnas Indonesia Resmi Ajukan Protes Gol Kontroversi Irak ke AFC, Tapi Sayangnya Ini yang akan Terjadi

Selasa, 16 Januari 2024 | 05:56 WIB
Timnas Indonesia Resmi Ajukan Protes Gol Kontroversi Irak ke AFC, Tapi Sayangnya Ini yang akan Terjadi
Penyerang timnas Irak #10 Mohanad Ali mencetak gol pertama timnya pada pertandingan Grup D Piala Asia 2023 antara timnas Indonesia vs Irak di Stadion Ahmad bin Ali di Al-Rayyan, sebelah barat Doha pada 15 Januari 2024. KARIM JAAFAR / AFP.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Lalu gol kedua dicatatkan oleh gelandang Osama Rashid (47+7") dan gol ketiga Irak disumbangkan Aymen Hussein (75").

Kekecewaan juga dirasakan Marselino yang menjadi satu-satunya penyumbang gol bagi kesebelasan asuhan coach Shin Tae-yong tersebut. Gol kontroversial tersebut turut menurunkan mental pemain.

Marselino menilai gol kedua Irak itu tidak sah karena offside. Bahkan setelah melihat tayangan VAR pun, wasit pemimpin pertandingan tidak mengubah keputusannya.

"Disayangkan juga di pertandingan pertama ini kami tidak beruntung, ada beberapa kontroversi dari wasit yang seharusnya tidak gol tapi jadi gol," ungkap Marselino.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI