Biodata dan Profil Xavi Hernandez yang Mundur dari Pelatih Barcelona

Ruth Meliana Suara.Com
Minggu, 28 Januari 2024 | 09:11 WIB
Biodata dan Profil Xavi Hernandez yang Mundur dari Pelatih Barcelona
Pelatih Barcelona Xavi Hernandez terlihat kesal saat timnya menghadapi Inter Milan di Camp Nou dalam laga keempat Grup C Champions League, Kamis (13/10/2022). [AFP]
Xavi Hernandez. [Instagram/xavi]
Xavi Hernandez. [Instagram/xavi]

Nama Lengkap: Xavier Hernandez Creus

Nama Panggilan: Xavi

Tempat, Tanggal Lahir: Terrassa, Spanyol, 25 Januari 1980

Usia: 44 Tahun

Pekerjaan: Pelatih dan Manajer Sepak Bola

Pendidikan:-

Tinggi Badan: 170 cm

Orang Tua: Joaquim Hernandez dan Maria Mercè Creus

Pasangan: Nuria Cunillera 

Baca Juga: BREAKINGNEWS Xavi Hernandez Umumkan Tak Melatih Barcelona Per 30 Juni 2023

Anak: Asia dan Dan

Instagram: @xavi

Kontributor : Xandra Junia Indriasti

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI