Ketar-ketir! Media Vietnam Heboh dengan Perkataan Shin Tae-yong Jelang Timnas Indonesia vs The Golden Star Warriors

Senin, 26 Februari 2024 | 18:05 WIB
Ketar-ketir! Media Vietnam Heboh dengan Perkataan Shin Tae-yong Jelang Timnas Indonesia vs The Golden Star Warriors
Shin Tae-yong kejar bonus khusus bagi timnas Indonesia dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 (pssi.org)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebelumnya, Shin Tae-yong telah menyatakan keyakinannya bahwa Timnas Indonesia siap menghadapi tantangan Vietnam.

Pelatih berpengalaman itu meyakini bahwa skuad Garuda memiliki peluang untuk mengalahkan Timnas Vietnam.

Meski begitu, Shin Tae-yong tetap memberikan penghargaan pada kemampuan Vietnam sebagai tim yang tangguh.

Dia menekankan pentingnya persiapan menyeluruh untuk dua pertandingan ini, dengan harapan dapat meraih hasil terbaik.

Dalam klasemen Grup F, saat ini Vietnam menduduki posisi kedua dengan 3 poin dari 2 pertandingan, unggul 2 poin atas Timnas Indonesia yang berada di posisi terbawah.

Dalam situasi ini, kemenangan menjadi krusial bagi kedua tim untuk menjaga asa lolos ke babak ketiga kualifikasi Piala Dunia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI