Indonesia akhirnya kalah dari Guinea dan kehilangan kesempatan tampil di Olimpiade Paris 2024.
2. Poin Hanya untuk Level Senior
Kriteria peringkat FIFA hanya berlaku untuk laga senior, sementara Timnas Indonesia terus naik peringkat, saat ini berada di peringkat 134 dunia.
Kenaikan ini dipengaruhi oleh performa baik di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, di mana Indonesia berhasil mengalahkan Vietnam.
Namun, gelar juara di turnamen kelompok umur tidak memengaruhi peringkat FIFA.
Kompetisi juniornya lebih sering dimenangkan oleh tim-tim dari luar Eropa dan Amerika Selatan, seperti Rusia, Serbia, dan Ghana.
Misalnya, Nigeria merupakan negara tersukses di Piala Dunia U-17 dengan lima gelar.
Kontributor : Imadudin Robani Adam
Baca Juga: Tak Kembali ke Belgia, KMSK Deinze Resmi Lepas Marselino Ferdinan?