2 Fakta Menarik Pertemuan Timnas Indonesia dengan Lawan-lawan di Grup B ASEAN Cup 2024

Rully Fauzi Suara.Com
Senin, 27 Mei 2024 | 18:03 WIB
2 Fakta Menarik Pertemuan Timnas Indonesia dengan Lawan-lawan di Grup B ASEAN Cup 2024
Timnas Indonesia senior. (pssi.org)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Myanmar telah mengalahkan Timnas Indonesia empat kali, sementara empat pertandingan lainnya berakhir imbang.

Namun, dalam tiga pertemuan terakhir, skuad Garuda selalu keluar sebagai pemenang.

Hobi Sikat Laos

Timnas Indonesia telah bertemu dengan Laos sebanyak 10 kali sejak 1962 silam.

Skuad Garuda memenangkan sembilan dari pertemuan tersebut, seringkali dengan pesta gol, dan satu pertandingan lainnya berakhir imbang.

Kemenangan terbesar Timnas Indonesia atas Laos terjadi di Piala AFF 2010, dengan kemenangan telak 6-0. Dalam dua pertandingan terakhir melawan Laos, Timnas Indonesia menang 5-1.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI