Media Jepang: Timnas Indonesia Adalah Ancaman Nyata

Arif Budi Suara.Com
Selasa, 08 Oktober 2024 | 11:27 WIB
Media Jepang: Timnas Indonesia Adalah Ancaman Nyata
Momen timnas Indonesia melawan Jepang di Piala Asia 2023 lalu. (Dok. PSSI)

Suara.com - Kekuatan timnas Indonesia sudah mulai diperhitungkan di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Media Jepang menyebut tim asuhan Shin Tae-yong sebagai ancaman.

Timnas Indonesia tergabung di grup sulit dalam putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 bersama Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain, dan China.

Akan tetapi, tim Merah Putih membuat kejutan dalam dua pertandingan awal. Siapa sangka Jay Idzes dkk mampu menahan imbang Arab Saudi serta Australia.

Melihat hal tersebut, media Jepang menganggap bahwa timnas indonesia akan menjadi ancaman nyata bagi Jepang.

Padahal Samurai Biru mengidentifikasi lawan terberat mereka adalah Arab Saudi dan Australia.

"Timnas Indonesia dan Jepang berada dalam satu grup dan rencananya bertandingn pada 15 November dan 10 Juni 2025," tulis laporan Football Channel.

"Perhatian cenderung ke Arab Saudi, rival terbesar di Asia dan tim kuat Australia. Namun, timnas Indonesia mungkin yang benar-benar menjadi ancaman Jepang," lanjut laporan tersebut.

Nah, kini timnas Indonesia sedang bersiap menghadapi dua pertandingan tandang berat di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Anak asuh Shin Tae-yong bertandang ke Bahrain pada 10 Oktober 2024. Lalu lima hari berselang akan menghadapo China.

Baca Juga: Shayne Pattynama Bawa Aura Menggembirakan Jelang Hadapi Bahrain

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI