3 Pemain yang Berpotensi Dicoret STY andai Kevin Diks Masuk Skuad Timnas Indonesia vs Arab Saudi

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 05 November 2024 | 13:23 WIB
3 Pemain yang Berpotensi Dicoret STY andai Kevin Diks Masuk Skuad Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Kevin Diks diincar Borussia Monchengladbach. (Instagram/@kevindiks2)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Pemain Timnas Indonesia U-23 Witan Sulaeman dan Ernando Ari di Bandara Soekarno-Hatta Tangerang, Sabtu (11/5/2024). [Suara.com/Adie Prasetyo]
Pemain Timnas Indonesia U-23 Witan Sulaeman dan Ernando Ari di Bandara Soekarno-Hatta Tangerang, Sabtu (11/5/2024). [Suara.com/Adie Prasetyo]

Witan Sulaeman berpotensi dicoret jika Kevin Diks masuk skuad Timnas Indonesia melawan Arab Saudi.

Diks, yang punya catatan tiga asis dari tiga penampilan sebagai sayap kanan di Copenhagen, bisa menggantikan Witan, terutama setelah performa Witan yang kurang memuaskan saat melawan China.

2. Yance Sayuri

Yance Sayuri (Kiri) dan Yakob Sayuri (Kanan) Saat Membela Timnas Indonesia. (instagram.com/@yassa_sayuri22)
Yance Sayuri (Kiri) dan Yakob Sayuri (Kanan) Saat Membela Timnas Indonesia. (instagram.com/@yassa_sayuri22)

Yance Sayuri berpotensi dicoret jika Kevin Diks masuk skuad Timnas Indonesia melawan Arab Saudi, mengingat posisi natural Diks sebagai bek kanan atau tengah.

Tercatat, selama kariernya dia sudah bermain lebih dari 100 laga di posisi tersebut.

Sebagai pemain reguler di Copenhagen, Diks menjadi pesaing berat bagi Yance, yang perlu membuktikan apakah dirinya mampu bersaing di timnas.

3. Jordi Amat

Bek Timnas Indonesia, Jordi Amat. (Instagram/jordiamat5)
Bek Timnas Indonesia, Jordi Amat. (Instagram/jordiamat5)

Sebagai bek tengah, harusnya Kevin Diks bisa sangat diandalkan di lini belakang skuad Garuda.

Tercatat sebagai bek tengah, Kevin Diks bermain sebanyak 66 kali dengan kontribusi gol mencapai 23% menurut laman Transfermarkt.

Baca Juga: Tampil Menawan, 2 Anak Emas Luis Milla Ini Punya Kans Diboyong Shin Tae-yong?

Hal ini membuat Jordi Amat bisa saja tersingkir karena beberapa alasan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI