Ruud van Nistelrooy: Dulu Ditendang Sir Alex Kini 'Tumbal' Ruben Amorim

Galih Prasetyo Suara.Com
Selasa, 12 November 2024 | 14:12 WIB
Ruud van Nistelrooy: Dulu Ditendang Sir Alex Kini 'Tumbal' Ruben Amorim
Ruud van Nistelrooy (tengah) dari Manchester United menjadi kapten tim saat Gary Neville absen untuk pertandingan melawan West Ham United dalam pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris di Old Trafford, Manchester, Inggris, 29 Maret 2006. AFP /PAUL ELLIS
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Lantas apa pangkal masalah Fergie dan RvN sebenarnya?

Eks bek United, Rio Ferdinan sempat mengungkap bahwa Fergie sempat marah besar ke RvN perkara jersey Manchester City.

“Kami kalah 3-1 di Maine Road dengan Shaun Goater mencetak dua gol. Itu adalah derby pertama yang saya mainkan. Kami masuk ke ruang ganti dan manajer menutup pintu dan tiba-tiba meledak," ujar Ferdinand.

RvN usai laga memang sempat bertukar jersey dengan pemain Manchester City dan itu membuat Fergie marah besar.

Sir Alex Ferguson menghancurkannya, mengatakan, 'Jika saya pernah melihat salah satu dari Anda berjalan dengan seragam City lagi, Anda tidak akan pernah bermain untuk klub ini,” lanjut Ferdinand.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI