Baca 10 detik
- Gabriel Jesus tidak berniat meninggalkan Arsenal saat ini meski ingin kembali ke Palmeiras
- Jesus sedang dalam tahap comeback setelah cedera panjang, sementara Arsenal berada dalam performa puncak
- Masa depan Jesus di Arsenal abu-abu karena kontrak menipis dan persaingan striker semakin berat
Namun Premier League kini semakin keras secara fisik. Striker bertipe duel seperti Kai Havertz dan Viktor Gyokeres terlihat lebih cocok menghadapi bek tengah agresif, sementara Jesus lebih nyaman bermain dengan turun menjemput bola.
Meski masih bisa menjadi pemain penting, peluang tampil reguler Jesus di Premier League tampaknya akan terbatas ketika ia kembali.
Kontributor: Adam Ali