Baim Wong dan Elfira Loy Sudah Temu Keluarga

Tomi Tresnadyadmin Suara.Com
Kamis, 23 Oktober 2014 | 19:39 WIB
Baim Wong dan Elfira Loy Sudah Temu Keluarga
Baim Wong dan Elfira Loy [Instagram @elfiraloy]

Suara.com - Diam-diam, Baim Wong dan Elfira Loy sudah melangsungkan pertemuan keluarga. Baim menceritakan kembali ketika momen bertemunya keluarga dia dengan keluarga aktris asal Malaysia itu berlangsung lancar.

“Semua positif, dan nyaman saja," ucap Baim ditemui di kawasan Jalan TB. Simatupang, Jakarta Selatan, Kamis (23/10/2014).

Namun, Baim menegaskan jika pertemuan keluarga itu bukan prosesi lamaran. “Belum ada,” katanya.

Lelaki berusia 33 tahun itu mengaku jika pihak keluarga sudah menyerahkan sepenuhnya kepada dia untuk memilih perempuan yang dijadikan istri nantinya.

“Pilihan apapun ya. Keluarga saya maunya seiman saja. " ujarnya.

Baim pun ditanya mengenai penilaian keluarga dari pihak Elfira. Apakah Keluarga Elfira setuju Baim mempersunting perempuan cantik beralis tebal itu?

“Doakan saja, Kalau dari (penilaian) keluarga mereka, seharusnya tanya sama keluarga mereka," kata Baim meminta wartawan menanyakan langsung kepada pihak keluarga aktris berusia 20 tahun itu.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI