Oneng Dipercaya Jadi Penulis Lirik Bung Karno Bapak Bangsa

Kamis, 25 Juni 2015 | 10:21 WIB
Oneng Dipercaya Jadi Penulis Lirik Bung Karno Bapak Bangsa
Rieke Diah Pitaloka. [Instagram @riekediahpitaloka]

Suara.com - Artis, sekaligus politisi PDI Perjuangan Rieke Diah Pitaloka dipercaya menulis lirik lagu berjudul Bung Karno Bapak Bangsa.

"Sukarno sudah mengalir di darah saya, pembuatannya bulan Juni ini, beberapa liriknya ngambil dari puisi Bung Karno," kata Rieke saat ditemui di kawasan Senayan, Jakarta Selatan, Rabu malam (24/6/2015).

Dengan membuat lirik itu, Rieke yang pernah berperan sebagai Oneng dalam sitkom ‘Bajaj Bajuri’,  ingin orang-orang memahami bagaimana Bung Karno berpolitik.

Bagi Rieke, banyak ajaran yang bisa diambil untuk kebaikan rakyat Indonesia.

"Kalau mau negara kita benar ya jalankan keputusan bung Karno, banyak hal yang harus diperbaiki. Namun memang ajaran Sukarno tidak semudah membalikkan telapak tangan," pungkas Rieke.

Lagu tersebut merupakan hasil kolaborasi antara Rieke sebagai penulis lirik, Prananda Prabowo sebagai pembuat komposisi musiknya dan dibawakan oleh band Rodinda.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI