Publik Marah DiCaprio Diminta Perankan Jalaluddin Rumi

Yazir Farouk Suara.Com
Kamis, 09 Juni 2016 | 15:03 WIB
Publik Marah DiCaprio Diminta Perankan Jalaluddin Rumi
Leonardo DiCaprio. (Reuters)

Suara.com - David Franzoni, peraih Oscar untuk kategori penulis skrip terbaik diprotes publik. Sebelumnya, dia sempat mengutarakan keinginannya agar aktor Leonardo DiCaprio memainkan peran sebagai penyair muslim Persia abad ke-13 Jalaluddin Rumi di dalam film biografinya.

Reaksi keras ini terkait isu rasis. Banyak pihak menilai Hollywood selalu menomorsatukan aktor kulit putih. Isu ini sudah muncul di dua penyelenggaraan Oscar. 

Netizen pun ramai-ramai membuat hastag #RumiWasntWhite di twitter. Mereka menilai ada konspirasi tingkat tinggi sampai akhirnya peran Rumi jatuh kepada Leo.

Akun @Zugzwang menulis, "Jangan "menantang stereotip Muslim" dengan mencoba mengubah fakta dan sejarah #RumiWasntWhite.

Hal senada juga disampaikan akun @BethanyAllenBr. Dia menulis "Pembuat film Gladiator ingin film tentang Rumi diperankan oleh Leonardo DiCaprio. Masalahnya adalah : #RumiWasntWhite.

Sampai sekarang belum diketahui pasti kapan syuting film ini akan dimulai. Dilansir dari laman Independent, kamis (9/6/2016), Franzoni dan produser Stephen Joel Brown sudah terbang ke Turki untuk melakukan observasi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI