Suara.com - Artis Nikita Willy membenarkan baru-baru ini berlibur dengan kekasih barunya ke Yunani dan Turki. Namun di sana mereka tidak hanya berdua tetapi bersama dengan keluarga besarnya.
"Iya, liburan bareng sama keluarga juga, kata Nikita usai mengisi acara buka puasa bersama, di kawasan Gatot Soebroto, Jakarta Pusat, Jumat (17/6/2016).
Perempuan yang akrab disapa Niki itu, sengaja memilih kedua negara tersebut karena belum pernah berkunjung ke sana. Dan ternyata, ia mendapat banyak pengalaman baru di dua negara Eropa itu.
"Seneng. Kita bekerja capek pengen seneng juga jalan-jalan," lanjutnya.
Beberapa tempat yang di Turki dan Yunani yang memiliki pemandangan elok tidak luput disinggahi oleh kekasih Putut Gede Suarsana itu.
"Semua berkesan aku kan suka traveling apalagi ke tempat yang belum pernah aku datengin. Tempatnya bagus banget," tandas Nikita.
Nikita Willy-Tutde Liburan Bareng Keluarga Besar
Sabtu, 18 Juni 2016 | 10:47 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Alasan Nikita Willy Tak Pernah Larang-Larang Suami, Indra Priawan: Gua Galak
14 Mei 2025 | 10:40 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Entertainment | 21:52 WIB
Entertainment | 21:41 WIB
Entertainment | 21:28 WIB
Entertainment | 21:20 WIB
Entertainment | 21:16 WIB
Entertainment | 21:09 WIB
Entertainment | 20:51 WIB
Entertainment | 20:46 WIB
Entertainment | 20:42 WIB
Entertainment | 20:37 WIB