Bila Dapat Jodoh, Syahrini Segera Berhijab

Senin, 12 September 2016 | 19:55 WIB
Bila Dapat Jodoh, Syahrini Segera Berhijab
Syahrini di rumahnya, kawasan Bogor, Jawa Barat, Senin (12/9/2016) [suara.com/Wahyu]

Suara.com - Syahrini tampil spesial di hari Raya Idul Adha kali ini. Busana yang dikenakan dinamai Baju Muslim Batik-batik Manja.

"Konsep baju kali ini batik-batik manja terus ada bunga-bunga. Bunga-bunga ini semoga jadi pertanda buat Syahrini akhirnya jadi berhijab," kata Syahrini di kediamannya, Bogor, Jawa Barat, Senin (12/9/2016).

Si pelantun Sesuatu ini berjanji akan terus mengenakan hijab jika terlihat cantik memakainya. Terlebih, bila sudah mendapatkan jodoh.

"Cantik nggak sih incess (princess) berhijab. Apalagi kalau dapat jodoh, cepat berhijabnya," ujarnya.

Disinggung lebih jauh soal jodoh, Syahrini cuma minta didoakan. Belakangan, dia mengaku memang sudah memiliki pacar meski tak menyebut identitasnya.

"Semoga didoain, diaminin dan bisa dikabulkan, amin," ucapnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI