Dulu TikTok, Bowo Alpenliebe Kini Nikmati Main Sinetron

Yazir FaroukIsmail Suara.Com
Jum'at, 11 Desember 2020 | 16:37 WIB
Dulu TikTok, Bowo Alpenliebe Kini Nikmati Main Sinetron
Artis Tik Tok Bowo Mondardo atau Bowo Alpenliebe bergaya didepan kamera saat ditemui di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Jumat (11/12). [Suara.com/Alfian Winanto]

Suara.com - Artis TikTok, Bowo Alpenliebe, kini sudah bisa kembali menggunakan aplikasi layanan hiburan tersebut, setelah beberapa tahun akun dan wajahnya diblokir.

"Iya (sempat diblokir), terus aku tanya sama orang TikTok, dia bilang alasannya masalah umur. Umur aku belum mencukupi itu sih," kata Bowo saat ditemui di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Jumat (11/12/2020).

Walau sudah bisa bermain TikTok lagi, bocah yang kini mulai beranjak remaja itu, sudah jarang aktif.

"Nggak kayak dulu sih. Sekarang iseng-iseng aja. Sudah nggak begitu sering sih," ujarnya.

Bowo tak menampik aplikasi tersebut tak membuatnya mendapatkan uang. Karenanya dia sekarang memilih bermain sinetron.

Bowo Alpenliebe. [Suara.com/Yuliani]
Bowo Alpenliebe. [Suara.com/Yuliani]

"Udah kering lah hahaaha. Kesibukan aku udah main sinetron," kata Bowo.

Kini Bowo ingin lebih fokus di dunia akting dan musik. Tidak dipungkiri honor sinetron lebih besar ketimbang hanya bermain TikTok.

"Pemasukan paling gede sinetron. Karena kalau di TikTok aku nggak dapat apa-apa. Sama Endorse juga," kata Bowo.

Baca Juga: Bowo Alpenliebe Cocok Jadi Kembaran Iqbaal Ramadhan, Ini Buktinya

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI