6. Donna Harun

Donna Harun sebelumnya sudah menikah dua kali. Sayangnya pernikahan keduanya juga gagal lagi.
Ibunda Ricky Harun sempat nikah diam-diam di Juli 2019 lalu. Ia menikah dengan seorang pengusaha bernama Ad Hanafiah saat usianya yang ke 51 tahun.