"Aihhh cantiknya kamu teh," komentar akun @lastrherhe.
"Cantiknya awet banget," ujar akun @ana.effendy.
"Duh teh Mulan meni geulis," tutur akun @miko.malvin.
Sambil bercanda, ada seorang warganet yang mengira Mulan Jameela tentara sungguhan yang akan dikirim ke Timur Tengah.
"Kirain tentara Palestina," kata akun @susanto0809.
"MasyaAllah kirain tadi orang Palestina, Turki, atau Uzbek," sambung akun @erika.violeta.73.