Jenita Janet Ungkap Alasan Suami Kasih Kado Peternakan

Sumarni Suara.Com
Rabu, 22 September 2021 | 16:29 WIB
Jenita Janet Ungkap Alasan Suami Kasih Kado Peternakan
Jenita Janet dan suaminya, Danu Sofwan [Suara.com/Ismail]

Suara.com - Pedangdut Jenita Janet mengungkap awal mula suaminya, Danu Sofwan memutuskan memberikan dirinya hadiah ulang tahun berupa peternakan.

"Karena semua tentang ternak itu aku suka," kata Jenita Janet di akun YouTube TRANS TV Official yang diunggah belum lama ini.

Jenita Janet menangis bahagia setelah sang suami, Danu Sofwan memberinya hadiah sebuah ponsel iPhone. [Instagram]
Jenita Janet menangis bahagia setelah sang suami, Danu Sofwan memberinya hadiah sebuah ponsel iPhone. [Instagram]

Dia bilang kalau Danu Sofwan menyiapkan kejutan itu sejak lama. Bang sang suami sempat menyicil membeli hewan ternaknya.

"Lokasinya itu di Bandung Barat. Jadi awalnya suami aku invest di peternakan. Aku pernah beli sapi di situ. Ternyata suami kerjasama invest di situ," beber Jenita Janet.

Jenita Janet dapat kado peternakan [YouTube/Jenita Janet TV]
Jenita Janet dapat kado peternakan [YouTube/Jenita Janet TV]

"Setiap bulan invest jadi makin banyak sapi-sapinya," sambungnya lagi.

Hanya saja Jenita Janet menegaskan bahwa peternakannya tidak cuma ada sapi.

"Peternakan bukan cuma sapi tapi ada kambing, ada domba," tutur Jenita Janet.

Jenita Janet dapat kado peternakan [YouTube/Jenita Janet TV]
Jenita Janet dapat kado peternakan [YouTube/Jenita Janet TV]

Terlepas dari itu, Jenita Janet sebetulnya sudah lama memimpikan punya peternakan. Dia mengenang momen dulunya sempat kesulitan membeli hewan kurban.

"Dulu aku bilang mau kurban karena uangnya nggak cukup, akhirnya gagal kurban sapi. Sampai aku punya dendam positif, suatu saat aku kurban, aku nggak mau kurang lagi uangku," ucap Jenita Janet.

Baca Juga: Andai Kalah di Sidang Harta Gono-gini, Masa Depan Jenita Janet Sudah Dijamin Suami

"Aku pengen punya peternakan sendiri. Ternyata dikabulkan oleh Allah lewat suami," pungkasnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI