Suara.com - Siapa yang tak mengenal penyanyi bersuara khas Cakra Khan? Pria kelahiran 27 Februari 1992 tersebut pertama kali memperlihatkan isi rumahnya di kanal YouTube Kemsky.
Hunian Cakra Khan ini pun tampak asri. Tak cuma itu, dia juga mengoleksi banyak patung hingga membuat suasana lebih estetik.
Nah kira-kira bagaimana potret rumah Cakra Khan? Simak ulasannya.
1. Ruang Tamu

Ruang tamu Cakra Khan tidak terlalu besar. Kendati begitu, dia memajang wayang golek di sana yang dipesan secara khusus.
2. Ruang Keluarga

Di ruang keluarga juga masih ada banyak koleksi wayang golek. Terhitung ada 10 wayang yang dipajang di lemari besar. Tak cuma itu, ada juga sederet penghargaan yang ditaruh di sana.
3. Lukisan Buddha

Cakra Khan juga kedapatan memajang lukisan Buddha berukuran cukup besar. Dia memang menyukai kutipan-kutipan Buddha sehingga tak masalah menggelontarkan banyak uang demi mendapatkan lukisan tersebut.
Baca Juga: Viral, Baju Miley Cyrus Copot dan Melorot Saat Manggung
4. Taman Rumah