Eks Baby Sitter Lalai, Anak Mawar AFI Nyaris Dioperasi Gegara Manik-Manik

Rena Pangesti Suara.Com
Selasa, 01 Maret 2022 | 08:04 WIB
Eks Baby Sitter Lalai, Anak Mawar AFI Nyaris Dioperasi Gegara Manik-Manik
Ilustrasi Perceraian Mawar Afi dan Steno Ricardo (Instagram/mysamawar/putriwedding09)

Suara.com - Mawar AFI menyoroti sikap lalai mantan baby sitternya, Susi. Terkini perempuan itu tak lagi bekerja karena sudah menikah dengan Steno Ricardo, mantan suami Mawar.

Kelalaian Susi terjadi saat salah satu anaknya mengalami celaka. Tanpa diketahui penyebab, ada manik-manik yang masuk ke hidung bocah tiga tahun tersebut.

"Saya meradang. Anak saya yang nomor tiga, hidungnya kemasukan mute. Itu yang bola kecil dari plastik di kalung-kalung," kata Mawar AFI di kanal YouTube The Onsu Family, Selasa (1/3/2022).

Mawar AFI [YouTube: The Onsu Family]
Mawar AFI [YouTube: The Onsu Family]

Mawar AFI awalnya tidak mengetahui kejadian itu, sampai anak ketiganya menjerit kesakitan.

"Dia bilang so hurt, sakit banget," ujar Mawar AFI.

Mawar AFI menduga, sakitnya sang anak karena ia pilek. Sebab hidung si buah hati tampak memerah.

Mawar AFI [YouTube: The Onsu Family]
Mawar AFI [YouTube: The Onsu Family]

"Saya pikir rongga hidungnya bengkak pilek, terang penyanyi 36 tahun.

Tapi kekhawatiran Mawar AFI bertambah. Ia memutuskan melakukan pemeriksaan kepada dokter.

Berdasarkan penelusuran dokter, diketahui ada manik yang tersangkut di hidung.

Baca Juga: Nangis-Nangis, Mawar AFI Bongkar Tabiat Buruk Baby Sitter kepada Anak-Anak

"Dokter bilang, kalau misalnya itu mute nggak nyangkut, masuk laring, ke paru-paru, operasi," jelas Mawar AFI.

Potret Susi Mantan Babysitter Mawar AFI (Instagram/@putriwedding09)  (Instagram/@susisltfh)
Potret Susi Mantan Babysitter Mawar AFI (Instagram/@putriwedding09) (Instagram/@susisltfh)

Sementara itu mantan suaminya membanggakan istri barunya, Susi dengan mengatakan dia adalah sosok yang bisa menjaga anak-anak.

Tapi dengan kejadian itu Mawar AFI berpikir. Mana bisa ia percaya dengan orang yang lalai dan membahayakan nyawa anaknya.

"Saya tidak mau anak-anak diasuh sama orang yang pernah membahayakan anak saya," pungkas penyanyi bernama lengkap Mawar Dhimas ini.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI