
Tak banyak yang tahu perihal rumah tangga Hotman Paris dan Agustianne. Pasalnya istri dari pengacara kondang itu cukup tertutup dan jarang muncul ke publik. Namun sekalinya muncul, ia dan Hotman tak malu untuk menunjukkan kemesraan mereka. Potret Hotman Paris bareng istrinya ini mesra banget.
5. Harmonis

Siapa sangka jika rumah tangga Hotman Paris dan istrinya ternyata sangat harmonis. Selama ini netizen banyak yang merasa prihatin dengan istri Hotman, karena sang pengacara lebih sering pamer kemesraan dengan perempuan lain.
6. Jawab Nyinyiran Netizen

Lewat momen mesranya dengan sang istri, Hotman sekaligus menjawab nyinyiran netizen. Dalam momen itu, Agustianne juga menegaskan bahwa dirinya tidak cemburu dengan kedekatan Horman bersama pada asisten pribadinya. Baginya itu semua hanya urusan pekerjaan terlebih ia meyakini bahwa rumah tangganya dengan Hotman baik-baik saja.
Itulah tadi potret Hotman Paris bareng istri yang mesra dan romantis di pinggir Danau Toba. Bagaimana menurutmu?
Kontributor : Safitri Yulikhah