Videonya Viral, Arumi Bachsin Langsung Dibela Netizen

Sumarni Suara.Com
Senin, 27 Juni 2022 | 10:40 WIB
Videonya Viral, Arumi Bachsin Langsung Dibela Netizen
Arumi Bachsin [Instagram]

Suara.com - Arumi Bachsin tengah menjadi perbincangan hangat netizen. Pasalnya, istri Emil Dardak itu dituding sengaja mengabaikan ajakan bersalaman.

Dalam video yang beredar terlihat Arumi Bachsin baru datang dan turun dari mobil. Dia pun disambut oleh seorang ibu-ibu.

Unggahan soal Arumi Bachsin [Instagram/@rumpi_gosip]
Unggahan soal Arumi Bachsin [Instagram/@rumpi_gosip]

Namun ketika ibu-ibu tersebut hendak bersalaman, perempuan 28 tahun ini diduga mengabaikannya.

Arumi Bachsin tampak sibuk membenarkan maskernya dengan pandangan ke depan.

Semenjak diunggah oleh akun @rumpi_gosip di Instagram, sikap Arumi Bachsin ini pun langsung banjir komentar netizen. Banyak netizen yang justru membela Arumi Bachsin.

Unggahan soal Arumi Bachsin [Instagram/@rumpi_gosip]
Unggahan soal Arumi Bachsin [Instagram/@rumpi_gosip]

"Nggak ngeh kali, Aruminya sudah liat ke depan duluan liat lokasi langsung, fokusnya udah kepecah. Buktinya dia sempet diem miringin badannya sambil dengerin si ibu," ujar @lianakirana.

"Hadaaah gitu aja heboh. Kayaknya dia nggak fokus ke ibunya itu," sambung @irnawa77.

"Gue aja kadang terlalu fokus ke depan suka nggak ngeh orang sekitaran gue lagi ngapain. Kurang fokus aja itu," imbuh @sheila_azma.

"Itu bukan mau salaman kayaknya, tapi ibuknya tangannya tuh kayak sambutan selamat datang biasanya kan tangannya gitu," tambah @adanazaran1993.

Baca Juga: Siap Kurban, Ukuran Sapi Atta Halilintar Tuai Sorotan

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI