Kerap Memberi Komentar Isu Sensitif, Ini 5 Kontroversi Gita Savitri yang Kena Hujat Setelah Menyuarakan Freechild

Ismail Suara.Com
Jum'at, 10 Februari 2023 | 07:45 WIB
Kerap Memberi Komentar Isu Sensitif, Ini 5 Kontroversi Gita Savitri yang Kena Hujat Setelah Menyuarakan Freechild
Potret Gita Savitri (Instagram/gitasav)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Gw udah bacot-bacot, point yang lo bisa dapet adalah "Gita emang merasa paling bener" ya sis? Dulu lo stunting ya makanya agak lamban". Begitulah jawaban konroversial dari istri Paul ini. 

4. Membela TikTokers Popo Barbie

Transformasi Gita Savitri (Instagram/@gitasav)
Transformasi Gita Savitri (Instagram/@gitasav)

Popo Barbie, seorang seleb TikTok pernah viral di twitter lantaran aksinya yang menyamar dan masuk ke kamar mandi perempuan. Berbeda dengan sebagian besar netizen yang mengkritik aksi tersebut, komentar Gitasav justru seolah membela. 

5. Balas Kritik Netizen 

Transformasi Gita Savitri (Instagram/@gitasav)
Transformasi Gita Savitri (Instagram/@gitasav)

Penampilan barunya kenakan turban juga turut dikritik netizen. Namun tanggapan Gita atas kritik tersebut  justru meminta warganet berhenti mengomentari hidupnya. 

Kerap komentari isu sensitif, itulah sederet kontroversi Gita Savitri selain childfree obat awet muda.

Kontributor: Nur Khasanah 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI