Mutia Ayu Akhirnya Ungkap Wajah Gewa, Kecantikan Putri Glenn Fredly Pun Panen Pujian

Ferry Noviandi Suara.Com
Senin, 27 Maret 2023 | 22:30 WIB
Mutia Ayu Akhirnya Ungkap Wajah Gewa, Kecantikan Putri Glenn Fredly Pun Panen Pujian
Mutia Ayu dan Gewa. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Meskipun pakai masker tapi sudah kelihatan manisnya nona Gewa, sehat-sehat ya sayang," kata warganet lain menyanjung.

"Gewa ternyata cantik sekali, perpaduan wajah ambon dan sunda," imbuh warganet lain.

"Aduh cantik banget baru tau ini gewa, suka rambutnya ikal-ikal," kata warganet lainnya.

Kontributor : Tinwarotul Fatonah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI