Dijodoh-jodohkan dengan Eca Aura, Intip Latar Pendidikan El Rumi dan Alam Ganjar

Selasa, 30 Januari 2024 | 18:45 WIB
Dijodoh-jodohkan dengan Eca Aura, Intip Latar Pendidikan El Rumi dan Alam Ganjar
Potret Alam Ganjar dan El Rumi (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Momen kelulusan El Rumi sempat diabagikan sang ibunda lewat akun Instagram-nya pada Senin (9/8/2021) silam.

"Chapter: London Alhamdulillah, sore tadi akhirnya resmi lulus dan menjadi bagian dari alumni University of Westminster," ucap Maia Estianty.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI