BACA JUGA: Dituding Belum Move On dari Denny Caknan, Happy Asmara Beri Jawaban Mengejutkan
Sejumlah warganet pun mulai merasa kasihan dengan Bella Bonita yang selalu jadi sasaran hujatan. Di sisi lain ada pula yang menilai situasi ini adalah karma bagi istri Denny Caknan.
"Mungkin nggak sih kayak tabur tuai gitu, dia ninggalin Bangkit buat Denny mungkin rasa sakitnya Bangkit doanya dilangitkan," kata @jania**.
"Hanya karena DC sama HA nggak bisa bersama Bella jadi sasarannya," komentar @endang***.
"Bella tuh salahnya apa to, gara-gara naik Alphard, nempatin rumahnya Denny. Kan sudah kewajibannya laki-laki sama istrinya, kasihan aku," imbuh @rinikho***.
"Mbak Bella semoga kamu menjadi ibu yang baik untuk anak dan jadi istri yang penuh kasih sayang untuk suamimu," ucap @sipengertian**.