Adu Prestasi Tiga Anak Jenderal Moerdiono, Iqbal Ramadhan Tak Kalah Mentereng

Kamis, 05 September 2024 | 10:24 WIB
Adu Prestasi Tiga Anak Jenderal Moerdiono, Iqbal Ramadhan Tak Kalah Mentereng
Letnan Jenderal (Purn)Moerdiono - Iqbal Ramadhan (Instagram - Suara.com/Yasir)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun putra Machica Mochtar ini berhasil mendapatkan hati publik dengan begitu cepat. Semuanya bermula dari keputusannya untuk terjun ke demonstrasi Kawal Putusan MK beberapa waktu lalu.

Alih-alih menggunakan nama sang Ayah, Iqbal justru memilih berjuang bersama masyarakat sipil hingga menerima kekerasan dari aparat. Iqbal juga diketahui bekerja di LBH yang berfokus membantu masyarakat yang terpinggirkan.

Selain itu, kemampuannya sebagai advokat tidak bisa dilepaskan dari program studi Ilmu Hukum yang pernah ditempuhnya. Terpantau dari unggahan Machica, Iqbal sempat mengikuti ujian yang digelar oleh PERADI (Perhimpunan Advokat Indonesia).

Gadis Dharsono dan Poppy Dharsono. [Instagram]
Gadis Dharsono dan Poppy Dharsono. [Instagram]

Selanjutnya, ada Gadis Dharsono. Berbeda dari Nunik dan Iqbal, Gadis Dharsono tidak memiliki status sebagai anak kandung dari Moerdiono.

Gadis merupakan putri dari Poppy Dharsono yang kemudian dinikahi secara siri oleh sang jenderal. Alhasil, Gadis menjadi anak angkat yang konon dekat dengan Moerdiono.

Meski memiliki kebutuhan khusus, Gadis Dharsono dikenal memiliki riwayat pendidikan tak main-main. Gadis disekolahkan oleh Poppy di Selandia Baru sebelum menjadi pelukis.

Kemudian sekembalinya ke Indonesia, Poppy berhasil menggelar pameran di  Institut Francais d'Indonesie (IFI) Wijaya di Jakarta Selatan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI